Beberapa Tips Mencegah Datangnya Uban - Uban pada rambut merupakan hal normal pada setiap manusia, namun apa jadinya jika uban datang terlalu dini atau terlalu cepat? tentu akan membuat penampilan tidak menarik bukan dan dapat menurunkan rasa percaya diri pada seseorang, terutama dalam hal hubungan dengan lawan jenis.
Uban adalah rambut putih yang secara normal akan muncul akibat penuaan atau faktor umur, setiap manusia pasti akan tumbuh uban nantinya. Sebelum uban mengganggu hidup anda dan kepercayaan diri anda saat ini, mari kita simak beberapa tips mencegah datangnya uban dibawah ini :
Uban adalah rambut putih yang secara normal akan muncul akibat penuaan atau faktor umur, setiap manusia pasti akan tumbuh uban nantinya. Sebelum uban mengganggu hidup anda dan kepercayaan diri anda saat ini, mari kita simak beberapa tips mencegah datangnya uban dibawah ini :
- Kurangi Stres - Stress adalah faktor terbesar dalam tumbuhnya uban sebelum waktunya, karena dapat mengurangi pigmen hitam pada rambut di kepala.
- Merokok - Tentu semua sudah pada tahu kalau merokok tidak baik untuk kesehatan, karena dapat merusak jaringan-jaringan yang ada pada tubuh kita. Racun pada rokok dapat merusak fungsi tubuh dan salah satunya adalah mempercepat penuaan dini yang berakibat tumbuhnya uban.
- Dehidrasi - Dehidrasi adalah dimana tubuh kita kekurangan cairan, dehidrasi mengakibatkan nutrisi makanan tidak sampai ke folikel rambut dan membuat kekurangan pigmen rambut.
- Kurangnya mineral - Pertumbuhan pada rambut sangat dipengaruhi oleh konsumsi zat besi dan mineral serta protein. Jika zat - zat ini kurang, maka pertumbuhan rambut pun akan melambat atau terganggu dan bisa mempercepat uban muncul lebih dini.
- Kurang Tidur - Tidur adalah dimana saat tubuh kita melakukkan regenerasi sel, apabila kita kurang tidur maka regenerasi sel akan terganggu dan mengakibatkan pertumbuhan rambut baru akan melambat dan kekurangan pigmen.
Beberapa Tips Mencegah Datangnya Uban
9 Out Of 10 Based On 10 Ratings. 9 User Reviews.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Tips Dan Triks
dengan judul Beberapa Tips Mencegah Datangnya Uban. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://semuacaraku.blogspot.com/2012/11/beberapa-tips-mencegah-datangnya-uban.html. Terima kasih!
Ditulis oleh:
Unknown - Kamis, 01 November 2012
Belum ada komentar untuk "Beberapa Tips Mencegah Datangnya Uban"
Posting Komentar